Format Kop Surat IPNU Terbaru 2023

Beberapa saat lalu, melalui Hasil Konferensi Besar tentang Pengesahan Peraturan Administrasi Nomor: 11/Konbes/IPNU/VIII/23 mengenai Bab III Pasal 8 tentang Kop Surat Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama, Pimpinan Wilayah Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama' (IPNU) Provinsi Jawa Tengah mengeluarkan surat pemberitahuan mengenai Format KOP surat IPNU yang baru.

Jika surat sebelumnya menggunakan bentuk seperti dibawah ini, dengan bentuk yang memanjang dan memadati area atas surat, bentuk kepala surat IPNU terbaru cenderung lebih bersih. Tak cuma itu, alamat, nomor telepon, email, dan website juga terlihat lebih jelas.


KOP IPNU TERBARU

Untuk bentuk yang baru, yang terkesan lebih clean, tampilannya sendiri seperti gambar yang ada di bawah ini, dengan logo yang berada di sisi kanan, kemudian keterangan berada di sisi kiri.
KOP IPNU TERBARU 2023


Untuk yang ingin mendownload Contoh Kop Surat IPNU Terbaru 2023, bisa menekan tombol download setelah ini:
  1. Download Contoh Kop Surat IPNU
  2. Download Kop Surat Bersama IPNU IPPNU 2023
  3. Download Logo Resmi IPNU IPPNU

Namun sebelum kalian mengunduh contoh format diatas, wajib bagi kalian untuk memiliki logo IPNU teranyar, font Trajan Pro Bold, dan font Averta Semi Bold. Kalian tidak perlu mencari, sebab bisa mendownloadnya lewat link di bawah ini:

  1. Unduh Logo IPNU
  2. Font Trajan Pro Bold
  3. Font Avera Semibold

Dengan begitu, Rekan Rekanita bisa dengan mudah membuat kepala surat, sebab bisa mengeditnya dengan mudah. Cukup dengan mendownload format dan font di atas, kemudian bisa diganti sesuai dengan data Ikatan kalian masing-masing.

Untuk lebih lengkapnya tentang assets Kop, PW IPNU Jateng sudah menyediakannya, yang bisa didownload secara lengkap di s.id/formatsuratipnujateng. Dengan jelasnya format kepala surat ini, tentunya urusan administratif akan lebih tertata dan rapi. Anda bisa dengan membuat berbagai surat-suratan, seperti Pengajuan SP IPNU IPPNU ke PC dan Administrasi Rapat Anggota.

Bagi yang masih bingung pembuatan Kop Surat IPNU Terbaru 2023 bisa menanyakannya di dalam komentar ya rekan-rekanita.

0 Response to "Format Kop Surat IPNU Terbaru 2023"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel